Skema Tarif Dasar Layanan Non Paket Roaming Pascabayar (Halo)

Tarif Roaming Halo

tarifhallo

Skema tarif dasar layanan non paket roaming Halo

Cek skema tarif terbaru bagi pelanggan Telkomsel Halo untuk layanan roaming internasional non paket. Tetap terhubung dari mana pun dengan Telkomsel.

Benefit bagi pelanggan

Tarif Roaming Halo
see more
Kategori Skema Lama Skema Baru
Tarif Rp6.000/MB Rp100.000
Maksimum tagihan Rp200.000 -
Maksimum akses 2GB 2GB Roaming + 2GB Inflight
Masa Aktif 1 Hari 1 Hari
Jangkauan 91 Negara 91 Negara & 19 Penerbangan
Detail Mekanisme
  • Setelah mencapai charge Rp200.000 pelanggan dapat melanjutkan akses internet tanpa biaya tambahan.
  • Maksimum tagihan terjadi ketika pelanggan telah mengakses 33.3MB.
  • Setelah mencapai 2GB, kecepatan akses internet akan dibatasi menjadi 384Kbps.
Setelah mencapai penggunaan 2GB, pelanggan akan dikenakan tarif Rp100.000 kembali.
Produk Telkomsel PraBayar & Halo Telkomsel Halo (PraBayar tetap menggunakan skema lama)

 

 

• Ketentuan skema baru hanya berlaku bagi pelanggan Telkomsel Halo.

• Kuota Roaming hanya dapat digunakan pada saat terdeteksi di luar negeri dan sesuai dengan jangkauan negara/maskapai.

• Kuota Roaming hanya dapat dikonsumsi apabila pelanggan tidak memiliki paket RoaMAX atau Kuota Roaming lainnya.

• Jangkauan negara dan penerbangan skema baru:

• Jangkauan Negara Roaming: Albania, Aljazair, Argentina, Armenia, Australia, Austria, Azerbaijan, Bahrain, Bangladesh, Belarus, Belgia, Bosnia dan Herzegovina, Brasil, Bulgaria, Kamboja, Kanada, Cile, Tiongkok, Kroasia, Siprus, Republik Ceko, Denmark, Ekuador, Mesir, Estonia, Finlandia, Prancis, Jerman, Yunani, Hawaii, Hong Kong, Hungaria, Islandia, India, Irak, Irlandia, Israel, Italia, Jepang, Yordania, Kazakhstan, Kenya, Kuwait, Laos, Latvia, Lithuania, Luksemburg, Makau, Malaysia, Maladewa, Malta, Meksiko, Moldova, Mongolia, Maroko, Myanmar, Nepal, Belanda, Selandia Baru, Nigeria, Norwegia, Oman, Pakistan, Papua Nugini, Filipina, Polandia, Portugal, Qatar, Rumania, Rusia, Rwanda, Arab Saudi, Singapura, Slowakia, Slovenia, Afrika Selatan, Korea Selatan, Spanyol, Sri Lanka, Swedia, Swiss, Taiwan, Tajikistan, Tanzania, Thailand, Timor Leste, Turki, Uni Emirat Arab, Inggris, Amerika Serikat, Uruguay, Uzbekistan, Vatikan (Italia), Vietnam.

• Jangkauan Maskapai Roaming Inflight: Aer Lingus, Air Belgium, Asiana Airlines, Biman Bangladesh Airlines, Cathay Pacific, EgyptAir, Emirates, Etihad Airways, EVA Air, ITA Airways, Kuwait Airways, Lufthansa, Malaysia Airlines, SAS Scandinavian Airlines, Singapore Airlines, Swiss International Air Lines, TAP Air Portugal, Turkish Airlines, Uzbekistan Airways

Pelajari Kuota Roaming Inflight

Cara aktivasi dan penggunaan
  1. Pastikan penerbangan yang Anda gunakan sesuai dengan jangkauan maskapai & pesawat Kuota Roaming Inflight.
  2. Pastikan saat penerbangan Anda telah berada pada ketinggian 6.000 meter di atas permukaan tanah.
  3. Aktifkan perangkat Anda dan matikan mode pesawat.
  4. Nyalakan data selular.
  5. Aktifkan data roaming pada “Pengaturan”.
  6. Anda akan terkoneksi otomatis pada jaringan mitra Telkomsel dan dapat menggunakan internet seperti biasa selama penerbangan.
Daftar Maskapai & Pesawat
Maskapai Tipe Pesawat Rute
Aer Lingus A330 Irlandia dan Orlando, Chicago, Boston, San Francisco, Washington DC, Newark, Los Angeles, Miami, Seattle, New York, dan Toronto
Air Belgium A330 Neo Mauritius dan Curacao via Punta Cana
Asiana Airlines A350 Seoul hub ke Cina, Jepang, Filipina, Singapura, dan Amerika Serikat
Biman Bangladesh Airlines B787 Dhaka hub
Cathay Pacific A350 Hong Kong hub ke destinasi termasuk Bangkok, Singapura, Osaka, dan tujuan jarak jauh lainnya
EgyptAir B787 Penerbangan pilihan Eropa, AS, Kanada, Afrika Selatan, dan Asia
Emirates B777 Dubai Hub
Etihad Airways A350, B777, B787 Abu Dhabi Hub
EVA Air B777 Taipei, New York, Los Angeles, dan Vietnam
ITA Airways A330 New York dari bandara hub ITA Airways Roma Fiumicino dan Milan Linate
Kuwait Airways B777 Bandara Internasional Kuwait ke berbagai tujuan jarak jauh
Lufthansa A330, A340, A350, A380, B747 Ke seluruh dunia dari hub di Munich dan Frankfurt
Malaysia Airlines A350 Dari London Heathrow, Jepang (Bandara Internasional Narita), dan Hong Kong dari hub di Kuala Lumpur
SAS Scandinavian Airlines A330 Penerbangan jarak jauh ke AS, Hong Kong, Tiongkok, dan Jepang
Singapore Airlines A350, B777, B787 Singapura termasuk London Heathrow, Hong Kong, Australia, dan Tokyo
Swiss International Air Lines A330, A340, B777 Zurich hub
TAP Air Portugal A330 Lisbon hub ke Amerika Selatan dan Tengah termasuk; Brasil, El Salvador, dan Meksiko
Turkish Airlines A330, A350, B777, B787 Istanbul hub
Uzbekistan Airways B787 Tashkent ke Eropa, Asia, AS

Informasi Tambahan