
Aktivitas fisik adalah segala gerakan tubuh yang melibatkan kontraksi otot-otot, meningkatkan pengeluaran energi, dan biasanya dilakukan sebagai bagian dari kegiatan sehari-hari, olahraga, atau latihan.
Aktivitas fisik sangat penting untuk menjaga kesehatan fisik dan mental seseorang termasuk kamu, lho. Kita cari tahu lebih lanjut soal aktivitas fisik lewat artikel yang satu ini, yuk!
Nah, buat kamu yang suka melakukan aktivitas fisik dalam berolahraga juga tapi bingung cara mengukur progres atau kemajuan kamu, kamu bisa download Aplikasi FITA, nih!
Yup, FITA adalah aplikasi yang siap menemani semua aktivitas olahraga kamu hingga mempersonalisasi kebutuhan kamu agar goal hidup sehat kamu segera tercapai.
Nggak perlu khawatir, aplikasi FITA bisa kamu temukan dengan mudah lewat Google Play Store atau App Store, lho. Kamu tinggal cari aja dan download deh, aplikasi FITA, kamu.
Bukan cuma mencari tahu progres olahraga kamu, FITA juga akan memberikan berbagai inspirasi resep sehat yang bisa kamu gunakan, nih.
Wah, jadi bukan cuma sehat dari luar, tapi bareng FITA kamu juga bisa menjaga kesehatan dari dalam tubuh kamu nih, guys.
Yuk, langsung cari tahu soal aplikasi FITA dan download melalui Google Play Store atau App Store setelah membaca artikel yang satu ini, ya.
Baca Juga: Kenali Manfaat Aktivitas Fisik & Apa Saja Contohnya
Pengertian Aktivitas Fisik Menurut WHO
Sebelum kita cari tahu lebih lanjut terkait aktivitas fisik dalam berolahraga, pertama-tama, penting banget buat kita mengetahui pengertian aktivitas fisik secara jelas, nih.
Menurut Organisasi Kesehatan Dunia atau World Health Organization (WHO), aktivitas fisik adalah setiap gerakan tubuh yang dihasilkan oleh otot-otot tubuh, yang mengakibatkan pengeluaran energi.
World Health Organization merekomendasikan bahwa orang dewasa melakukan setidaknya 150 menit aktivitas fisik aerobik ringan hingga sedang setiap minggu.
Selain itu, ada juga pilihan buat kamu melakukan setidaknya 75 menit aktivitas fisik aerobik intensitas tinggi setiap minggu atau kombinasi 150 menit dan 75 menit demi menjaga kesehatan tubuh.
Aktivitas Fisik Apa Saja?
Aktivitas fisik dapat mencakup berbagai jenis kegiatan, mulai dari yang ringan hingga yang intensif. Berikut adalah beberapa contoh aktivitas fisik yang bisa kamu coba:
-
Berjalan Kaki
Aktivitas ringan yang bisa dilakukan setiap hari, seperti berjalan ke tempat kerja atau berbelanja di pasar.
-
Bersepeda
Aktivitas yang melibatkan penggunaan sepeda, baik untuk berolahraga atau transportasi sehari-hari.
-
Jogging, Berenang, Sepak Bola, Bulu Tangkis, dan Berbagai Olahraga Lainnya
Seperti jogging, berenang, bermain sepak bola, bulu tangkis, atau olahraga lainnya yang melibatkan gerakan tubuh secara aktif.
-
Latihan Kekuatan
Meliputi angkat beban atau menggunakan alat-alat latihan kekuatan untuk menguatkan otot-otot.
Baca Juga: Inilah 10 Komponen Kebugaran Jasmani, Yuk Praktekin!
-
Yoga atau Pilates
Aktivitas yang fokus pada gerakan tubuh untuk meningkatkan fleksibilitas, kekuatan, dan keseimbangan.
-
Aktivitas Sehari-hari
Seperti membersihkan rumah, berkebun, atau aktivitas fisik lainnya yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari.
Aktivitas fisik ini juga ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh kamu, lho.
Yup, beberapa manfaat dari aktivitas fisik dalam berolahraga seperti meningkatkan kondisi jantung dan paru-paru, memperkuat otot dan tulang, meningkatkan kesehatan mental dan kesejahteraan.
Bukan cuma itu, aktivitas fisik dalam berolahraga juga dapat mengurangi risiko penyakit kronis seperti diabetes, kanker, dan penyakit jantung, lho.
Oleh karena itu, penting bagi setiap individu untuk memasukkan aktivitas fisik dalam gaya hidup sehari-hari.
Nah, nggak jarang nih, kamu jadi malas berolahraga karena nggak ada proses yang terlihat secara nyata saat sedang melakukan olahraga tersebut.
Eits, tapi tenang! Ada aplikasi FITA yang siap nemenin proses olahraga kamu, lho. Bareng FITA kamu bisa melihat semua progres olahraga kamu hingga merencanakan goals hidup sehat kamu.
Baca Juga: 8 Jenis Olahraga Air yang Seru, Cocok Buat Kamu!
Aplikasi FITA juga bisa dengan mudah kamu dapatkan lewat Google Play Store atau App Store, lho.
Kamu tinggal cari aja FITA, kemudian langsung download, dan eksplorasi deh, berbagai fitur-fitur menarik dan bermanfaat yang ada di dalamnya.
Tunggu apa lagi? Yuk, dapatkan aplikasi FITA kamu dan langsung mulai hidup sehat kamu sekarang juga, guys!