
Bukan cuman The Rise of the Guardians, the rise of dangdut Jawa juga tampaknya sedang menjadi fenomena yang happening di Indonesia. Oleh sebab itu, tidak heran jika ada banyak orang yang penasaran dengan chord Lintang Asmoro.
Perlu diketahui bahwa Lintang Asmoro adalah lagu dangdut Jawa yang dibawakan oleh Shinta Arsinta dan Delva. Lagu ini juga sudah dinyanyikan oleh beberapa penyanyi lain, seperti Happy Asmara, Niken Salindry, dan Gilang Setyawan.
Pada dasarnya, chord Lintang Asmoro terlihat cukup challenging bagi pemula. Namun, dengan latihan rutin, tampaknya kombinasi kunci lagu dangdut Jawa ini dapat dikuasai dalam waktu singkat.
Ingin mempelajari lirik, terjemahan, dan chord Lintang Asmoro yang dibawakan oleh Shinta Arsinta dan Delva? Kalau iya, pas banget, nih, Guys! Soalnya, melalui artikel yang diringkas ke dalam poin berikut, Telkomsel akan memaparkannya kepadamu~
-
Lirik Lagu Lintang Asmoro yang Dinyanyikan Shinta Arsinta dan Delva
-
Terjemahan Lirik Lagu Lintang Asmoro yang Dinyanyikan Shinta Arsinta dan Delva
-
Chord Lagu Lintang Asmoro yang Dinyanyikan Shinta Arsinta dan Delva
Sebagai informasi tambahan, kamu dapat mendengarkan lagu Lintang Asmoro atau lagu Shinta Arsinta lainnya melalui berbagai platform musik, mulai dari Apple Music, YouTube Music, sampai JOOX dan Spotify.
Nah, supaya kamu dapat mendengarkan banyak lagu tanpa gangguan iklan, jangan lupa berlangganan, ya! Untuk mendapatkan harga dan tawaran terbaik, kamu bisa mengaktivasi JOOX VIP dan Spotify Premium melalui aplikasi MyTelkomsel.
Tanpa menunggu lebih lama lagi, mari intip lirik lagu dan chord Lintang Asmor yang dipopulerkan oleh Shinta Arsinta dan Delva.
Baca Juga: Lirik Lagu dan Chord Tanpa Pesan Terakhir Seventeen
Lirik Lagu Lintang Asmoro yang Dinyanyikan Shinta Arsinta dan Delva
Ini dia lirik lagu Lintang Asmoro yang dibawakan oleh Shinta Arsinta dan Delva.
Verse 1
Siang pantara ratri
Mung eling manising ati
Sedyaku bisa anduweni
Marang Sang Dyah Sulaksmi
Verse 2
Rasa kangen kang nglimputi
Lintang bulan dadi seksi
Ubayane datan mbalenjani
Janji sebaya mukti sebaya pati
Reff
Wong ayu tresnamu kinarya tamba
Susah jroning batinku
Wong bagus antebna rasa atimu
Tresnaku tulus jroning kalbu
Senadyan ngarungi banyu segara
Rasaku rabakal sirna
Senadyan nyawa oncat saka raga
Wis tresna rabisa dipisahna
Verse 2
Rasa kangen kang nglimputi
Lintang bulan dadi seksi
Ubayane datan mbalenjani
Janji sebaya mukti sebaya pati
Reff
Wong ayu tresnamu kinarya tamba
Susah jroning batinku
Wong bagus antebna rasa atimu
Tresnaku tulus jroning kalbu
Senadyan ngarungi banyu segara
Rasaku rabakal sirna
Senadyan nyawa oncat saka raga
Wis tresna rabisa dipisahna
Usai mengetahui lirik lagu Lintang Asmoro, pindah ke pembahasan berikutnya, yuk!
Terjemahan Lirik Lagu Lintang Asmoro yang Dinyanyikan Shinta Arsinta dan Delva
Berikut terjemahan lirik lagu Lintang Asmoro yang dipopulerkan oleh Shinta Arsinta dan Delva.
Siang penjaga malam kegelapan
Hanya ingat manisnya senyummu
Inginku bisa memiliki
Sang Dyah Sulaksmi
Rasa rindu yang menyelimuti
Bintang dan bulan menjadi saksi
Janji setia tidak akan mengingkari
Janji sampai bahagia sampai mati
Wanita cantik, cintamu menjadi pelipur
Susah di dalam batinku
Orang tampan kuatkan hatimu
Cintaku tulus dari hati
Seandainya mengarungi air laut
Rasaku tidak akan hilang
Seandainya nyawa berpindah dari raga
Sudah cinta tidak bisa dipisahkan
Rasa rindu yang menyelimuti
Bintang dan bulan menjadi saksi
Janji setia tidak akan mengingkari
Janji sampai bahagia sampai mati
Wanita cantik, cintamu menjadi pelipur
Susah di dalam batinku
Orang tampan kuatkan hatimu
Cintaku tulus dari hati
Seandainya mengarungi air laut
Rasaku tidak akan hilang
Seandainya nyawa berpindah dari raga
Sudah cinta tidak bisa dipisahkan
Jika sudah cinta tidak bisa dipisahkan
Yuk, lanjut ke pembahasan berikutnya!
Baca Juga: Lirik Lagu dan Chord A Whole New World
Chord Lagu Lintang Asmoro yang Dinyanyikan Shinta Arsinta dan Delva
Ini dia chord Lintang Asmoro yang dinyanyikan oleh Shinta Arsinta dan Delva.
Intro: C
C G G F Dm Bb G C
Verse 1
C G
Siang pantoro ratri
G F
ung eling manising ati
Dm Bb
edyaku biso anduweni
G C
marang sang dyah sulaksmi
Verse 2
C G
Roso kangen kang nglimputi
G F
lintang mbulan dadi seksi
Dm Bb
ubayane datan mbalenjani
G C
janji seboyo mukti seboyo pati
Interlude: F Em G C
Reff
Am Em
Wong ayu tresnamu kinaryo tombo
Am Em
susah jroning batinku
F Em
wong bagus antebno roso atimu
F Em
tresnaku tulus jroning kalbu
Am Em
Senadyan ngarungi banyu segoro
Am Em
rasaku rabakal sirno
F Em
senadyan nyowo oncat soko rogo
F G C
wis tresno rabiso dipisahno
Verse 2
C G
Roso kangen kang nglimputi
G F
lintang mbulan dadi seksi
Dm Bb
ubayane datan mbalenjani
G C
janji seboyo mukti seboyo pati
Interlude: F Em G C
Reff
Am Em
Wong ayu tresnamu kinaryo tombo
Am Em
susah jroning batinku
F Em
wong bagus antebno roso atimu
F Em
tresnaku tulus jroning kalbu
Am Em
Senadyan ngarungi banyu segoro
Am Em
rasaku rabakal sirno
F Em
senadyan nyowo oncat soko rogo
F G C
wis tresno rabiso dipisahno
Baca Juga: Lirik Lagu dan Chord Pergilah Kasih by Chrisye
Gimana? Chord Lintang Asmoro yang dibawakan oleh Shinta Arsinta dan Delva nggak terlalu sulit untuk diikuti, kan? Semoga kamu dapat menguasai tiap kuncinya dengan cepat dan bisa berdendang bersama teman-teman, ya!
Oh ya, selain melatih diri dengan mengikuti chord yang tersedia di artikel ini, kamu juga dapat memanfaatkan ragam tutorial bermain gitar yang tersedia di YouTube. Oleh sebab itu, biar lancar, segera berlanggan Kuota Ketengan dari Telkomsel, yuk!
0
0